Imaginary Friend

Blog berisi review makeup & skin care dan juga pengalaman traveling ke Jepang, Singapore, dll.

Hello everyone! Today is a good day, especially for Indonesian, cause we got the new President! Obviously, this post is about Indonesian Beauty Blogger Makeup Challenge. This month featuring Korean makeup brand, named Sarange. I'm so excited to create the look which inspired by KPOP

Halo semuanya! Hari ini adalah hari yang baik, terutama untuk orang Indonesia yang punya presiden baru! Nah, posting kali ini tentang Indonesian Beauty Blogger Makeup Challenge. Bulan ini bekerja sama dengan brand kosmetik dari Korea, Sarange. Aku semangat banget untuk ikutan membuat kreasi makeup ala KPOP

http://indonesianbeautyblogger.com


Anyway, I created 3 looks for the contest. The first look is Innocent look. Inspired by ulzzang makeup. In this look you will need a circle lens, which can make your eyes look bigger. Make sure to draw the eyeliner downwards to make puppy eyes. And of course don't forget aegyo sal (cute eyebags). Thick and straight eyebrows are a must for this look. Add a rosy blusher on your cheek and last but not least is gradient lips using pink lip tint.

Aku buat 3 makeup look untuk kontes ini. Yang pertama Innocent Look. Terinspirasi dari makeup ulzzang. Kamu akan membutuhkan sepasang circle lens yang membuat mata terlihat lebih besar. Gambar eyeliner menurun ke bawah di ujung mata untuk mendapatkan kesan puppy eyes. Dan tentunya jangan lupa buat aegyo sal (kantung mata yang cute). Alis yang tebal dan lurus sangat penting lho. Kemudian gunakan perona pipi warna kemerahan, terakhir buat warna gradasi di bibirmu.

The second look is Glamor look. Inspired by Kpop Idol on stage. I draw double wings eyeliner and use glitters on my lower eyes to get the glam feels. Also using falsies. For the cheek still using the same rosy blusher. I add red lipstick inside my lips to add more color for this look.

Untuk makeup yang kedua temanya Glamor look. Terinspirasi dari Kpop idol ketika di atas panggung. Aku membuat eyeliner double wings dan menggunakan gliter di bagian bawah mata. Aku juga pakai bulu mata palsu. Untuk pipi, masih pakai perona pipi yang sama seperti look pertama. Gunakan lipstik warna merah di bagian dalam bibir untuk menyempurkana makeup ini.


The third look is Sexy Bold look. Again, inspired by Kpop Idol which using bold eyeliner & lipstick. I personally loves this kind of makeup. All you need is draw a thick cat eyeliners and a red vampy lipstick will make this look perfect.

Look yang terakhir, Sexy Bold look. Lagi-lagi terinspirasi dari Kpop Idol yang sering menggunakan eyeliner tebal dan lipstick berwarna berani. Aku pribadi suka banget dengan makeup seperti ini. Kamu hanya butuh menggambar cat eyeliner yang tebal dan gunakan lipstick warna merah darah.


So, what do you think? Which one is your favorite look? If you're an Indonesian bloggers, you can join this contest too. Just visit IBB's site. This contest was sponsored by Sarange Indonesia.

Jadi, gimana menurutmu? Look mana yang paling kamu suka? Kalau kamu blogger dari Indonesia bisa ikutan juga lho, kunjungi website IBB. Kontes ini disponsori oleh Sarange Indoensia.


Disclaimer

I personally tested every product and give my very honest opinion based on my personal experienced. I put additional disclaimer in each sponsored post.

Bottom Ad [Post Page]

| Designed by Colorlib